Cara Daftar Email Yahoo

Yahoo adalah layanan surat elektronik yang biasa kita gunakan dalam mengirim dan menerima surat secara online atau disebut Email, Sebagian orang banyak yang mengalami kesulitan saat ingin men-daftar akun yahoo entah itu untuk facebook, twitter, dan lain sebagainya, pada postingan kali ini saya akan memberikan tips cara daftar email yahoo dengan mudah

Pada tutorial sederhana Cara Daftar Email Yahoo ini saya akan menjelaskan leih rinci soal yahoo, selain yahoo ada banyak sekali yang menyediakan layanan email gratis seperti yahoo diantaranya adalah GMail, yang pertama sebelum anda membuat email yahoo adalah anda harus mengingat alamat email dan pasword yang nanti kamu gunakan saat anda login ke-yahoo alangkah baiknya simpan di-notepad atau catat dikertas agar tidak lupa

Tutorial Cara Daftar Email Yahoo pada postingan saya kali ini sagan mudah untuk difahami bagi pemula dan bisa langsung dipraktekan berikut Tutorial sederhana dan mudah Cara Daftar Email Yahoo

Cara Membuat Akun Email Yahoo


Yang pertama buka https://edit.yahoo.com/registration selanjutnya anda akan diarahkan ke halaman registrasi yahoo seerti gambar dibawah ini
Cara Daftar Email Yahoo

  1. Isi dengan nama pertama anda
  2. Buat username email anda dan pilih @yahoo.com / @yahoo.co.id kemudian akan menjadi usenameanda@yahoo.com
  3. Isi kata sandi anda apabila gagal cobalah menggunakan huruf besar dan kecil atau denagan memasukan angka dikata sandi anda
  4. Masukan nomor telfon anda yang aktif (untuk antisipasi apabila yahoo memina ferivikasi nomor telfon)
  5. Masukan tanggal, bulan, tahun lahir anda
  6. Pilih jenis kelamin anda
  7. Abaikan saja (tidak perlu diisi)
Klik Buat account
Apabila berhasil maka akan muncul seperti gambar dibawah ini:
Cara Daftar Email Yahoo
Klik Persiapan Awal
Akun anda sudah berhasil dibuat, masuk ke Mail
Cara Daftar Email Yahoo

Demikian Tutorial mudah Cara Daftar Email Yahoo semoga bermanfaat

Share this